Minggu, 15 Mei 2016

PERINGATAN PENGGUNAAN AKUN HOTSPOT

Website Resmi SMP Al-Ghazali Kec. Batang Batang Kab. Sumenep

Assalamualaikum warahmatullah

Diingatkan kepada seluruh pengguna akun HOTSPOT AL-GHAZALI bahwa :

  1. Akun HOTSPOT adalah akun pribadi dan rahasia
  2. Akun HOTSPOT adalah by name by address yang artinya hanya boleh digunakan oleh pemiliknya
  3. Tidak dibenarkan meminjamkan akun HOTSPOT kepada siapapun
  4. Maka dari itu, jika ada akun yang digunakan oleh orang lain. Maka akun itu akan dinonaktifkan sementara.
  5. Pengaktifan bisa dilakukan dengan mengajukan perubahan password yang bisa dilakukan  DISINI


Irmanto

Tim IT SMP Al-Ghazali

Tulisan di blog ini adalah hasil kerja tim IT SMP Al-Ghazali. Silahkan digunakan tanpa komersialisasi. Terimakasih.

0 comments:

Posting Komentar